Bahan :
- 300grm tapai singkong
- 500grm tepung beras
- 350grm gula merah
- 1sdt permipan
- 400cc santan hangat dari 1 butir kelapa
- Vanili secukupnya
Cara Membuat :
- Semua bahan kecuali santan di campur menjadi satu. Uleni sampai kalis.
- Diamkan selama 30 menit. Tambahkan santan sedikit demi sedikit sambil di aduk rata.
- Diamkan lagi selama 1 jam, kemudian kukus selama 30 menit. Sisihkan lalu hidangkan.
Sekianlah Berupa Resep Membuat Kue Apem Gula Merah Kali Ini. Selamat Berekreasi dan Selamat Mencoba.
